PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS CERPEN PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA MELALUI METODE LATIHAN TERBIMBING PADA SISWA KELAS XI SMAN 12 MAKASSAR

Authors

  • indah Ekawati Basoa Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Universitas Muslim Indonesia, Makassar - Indonesia 90231
  • Sitti Rabiah Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Universitas Muslim Indonesia, Makassar - Indonesia 90231
  • Sitti Rahmawati Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Universitas Muslim Indonesia, Makassar - Indonesia 90231

DOI:

https://doi.org/10.55681/nusra.v4i3.1253

Keywords:

Writing Skills, Short Stories, Indonesian Language, Guided Practice Methods

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan (1) kemampuan menulis cerpen dalam mata pelajaran bahasa Indonesia melalui latihan terbimbing pada siswa kelas XI IPS 2 SMAN 12 Makassar (2) meningkatkan hasil kemampuan menulis cerpen dalam mata pelajaran bahasa Indonesia melalui metode latihan terbimbing kelas XI IPS 2 SMAN 12 Makassar. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas XI IPS 2 yang berjumlah 33 siswa. Objek dalam penelitian ini adalah menulis cerpen, metode latihan terbimbing. Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan teknik observasi, teknik pengumpulan data prasiklus, Siklus I dan Siklus II. Data yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan teknik kuantitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pada (1) Prasiklus yang terdiri dari 33 siswa terdapat 30 siswa atau 90.9% belum memperoleh nilai KKM sedangkan 3 siswa atau 9.1% memperoleh nilai KKM. Pada (2) Siklus I diketahui 33 siswa terdapat 7 siswa atau 21.3% belum memperoleh nilai KKM. Sedangkan 26 siswa atau 78.7% mencapai nilai KKM. Maka dengan ini dikatakan masih sangat rendah terlihat dari presentase yang diperoleh pada siklus I. Pada (3) Siklus II diketahui 33 siswa terdapat 6 siswa atau 18.2% yang belum mencapai nilai KKM dan 27 siswa atau 60.6% yang mencapai nilai KKM. Hasil penelitian ini diharapkan menjadi umpan balik bagi siswa, guru bahasa Indonesia, sekolah, peneliti lain, pengguna bahasa dan pihak-pihak yang terkait.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aminuddin.2011.Pengantar Apresiasi Karya Sastra.Bandung:Sinar Baru

Argensindo.

Fitriyana, Dewi Ika.2011.Peningkatan Keterampilan Menulis Cerpen Melalui Media Berita dengan Metode Latihan Terbimbing pada Siswa Kelas X.3 Negeri 1 Rembang Purbalingga.FBS UNY.

Murni, N. S. 2021. "Pengembangan Modul Pembelajaran Cerpen Berbasis Sosial Budaya Untuk Meningkatkan Hots Siswa Kelas XI SMA". Universitas Islam Sumatera Utara. Skripsi.

Rabiah, S. 2020. Bahasa Indonesia. Makassar: De La Macca.

Rahmat, P. A. 2021. "Penerapan Teknik Pemodelan Dalam Pembelajaran Menulis Cerpen". Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia.

RISPA. 2018. "Peningkatan Kemampuan Menulis Cerpen Melalui Teknik Semi-terbimbing Dengan Media Syair Lagu". Skripsi. Universitas Muhammadiyah Makassar.

Siti Gomo Attas, G. Y. 2021. "Minat Baca Cerpen Terhadap Pemahaman Struktur Cerpen Yang Baik dan Benar Pembaca Rubik Cerpen Portal Basabasi".Co. Jurnal Semantika.

Ulfah, Saharudin, B., & Risnawati, K. M. 2020." Peningkatan Kemampuan Menulis Surat Pribadi Melalui Metode Latihan Terbimbing Siswa Kelas V SD Impres Tomoli Selatan". Jurnal Kreatif Online.

Uswatun, H. 2021. "Pembelajaran Menulis Kalimat Sederhana Pada Pembelajaran Tematik Tema 1 Kelas II SDN 1 Pajaresuk pada masa Pandemi Covid-19". Universitas Muhammadiyah Pringsewu.

Yessy, H. 2017. "Pembelajaran Mengonstruksi Resensi Dari Cerita Pendek Dengan Menggunakan Media Lectora Inspire di Kelas XI SMAN 17 Bandung" . Universitas Pasundan. Skripsi.

Downloads

Published

2021-08-06

How to Cite

Basoa, indah E., Rabiah, S., & Rahmawati, S. (2021). PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS CERPEN PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA MELALUI METODE LATIHAN TERBIMBING PADA SISWA KELAS XI SMAN 12 MAKASSAR. NUSRA : Jurnal Penelitian Dan Ilmu Pendidikan, 4(3), 478–490. https://doi.org/10.55681/nusra.v4i3.1253