PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP ETOS KERJA KARYAWAN PADA PT ASR

Authors

  • Intan Fadhilah Somantri Universitas Bhayangkara Jakarta Raya
  • Heni Rohaeni Universitas Bhayangkara Jakarta Raya
  • Indah Rizki Maulia Universitas Bhayangkara Jakarta Raya
  • Jumawan Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

DOI:

https://doi.org/10.55681/sentri.v3i3.2443

Keywords:

Motivasi Kerja, Disiplin Kerja, Etos Kerja

Abstract

Salah satu faktor penting yang menentukan kemajuan  atau tidaknya suatu organisasi terletak pada kualitas sumber daya manusianya, Untuk memenuhi tuntutan sumber daya manusia yang berkualitas, organisasi membutuhkan pekerja dengan etos kerja yang kuat yang dapat mendukung bisnis dan mencapai tujuannya. Penelitian ini bertujuan untuk menguji Pengaruh Motivasi Kerja dan Disiplin Kerja Terhadap Etos Kerja karyawan pada PT ASR. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan PT ASR. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan responden sebanyak 103 karyawan. Variabel dependen dalam penelitian ini adalah Motivasi kerja dan Disiplin kerja, variabel independen dalam penelitian ini adalah Etos kerja karyawan. Pada penelitian ini instrumen yang digunakan adalah kuesioner dan analisis yang digunakan adalah dengan menggunakan aplikasi SPSS 23. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa 1) terdapat pengaruh postif dan signifikan motivasi kerja terhadap etos kerja karyawan. 2) terdapat pengaruh positif dan signifikan disiplin kerja terhadap etos kerja karyawan. 3) terdapat pengaruh positif dan signifikan motivasi kerja dan disiplin kerja terhadap etoskerja karyawan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Eka, P. D., Basra, A., & Kurniawan, P. (n.d.). Pengaruh Disiplin dan Lingkungan Kerja Fisik terhadap Etos Kerja Serta Implikasinya pada Kinerja Pegawai Negeri Sipil Biro Perencanaan Kementrian Agama RI Kantor Pusat Jakarta. Jurnal Ilmiah Swara Manajemen, 3(2), 303–315.

Fatmawati, S. R. (2020). Pengaruh Motivasi Dan Disiplin Kerja Terhadap Etos Kerja Islam Dengan Budaya Kerja Sebagai Variabel Intervening Pada BMT MBS Syariah Jiwan Kab. Madiun. IAIN Ponorogo.

Hermayanti, H., Peny, T. L. L., Gorang, A. F., & Awang, M. Y. (2022). Pengaruh Karakteristik Individu, Disiplin Kerja dan Kepuasan Kerja Terhadap Etos Kerja Pegawai Pada Badan Pusat Statistik di Kabupaten Alor. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 8(23), 755–766.

Lisna, L., Syahruddin, S., & Fachmi, M. (2019). Pengaruh Motivasi, Tingkat Kesejahteraan Dan Kedisiplinan Kerja Terhadap Etos Kerja Karyawan Pada PT. Bakti persada perkasa Makassar.

MAULIDA, S. N. U. R. (2022). Pengaruh Motivasi dan Disiplin Kerja terhadap Etos Kerja dan Dampak terhadap Kinerja Tenaga Paramedis di Rumah Sakit Ibu dan Anak Bunda Aisyah Tasikmalaya. UNIVERSITAS PASUNDAN.

Mirda, I. (2022). Pengaruh Human Relation, Kepemimpinan dan Disiplin Kerja terhadap Etos Kerja pada Pegawai Dinas Pertanian dan Pangan Kota Bukittinggi. Universitas Negeri Padang.

Namaru, A. (2022). PENGARUH LINGKUNGAN KERJA, DISIPLIN, DAN PENGAWASAN TERHADAP ETOS KERJA PEGAWAI PADA OTORITAS JASA KEUANGAN KANTOR REGIONAL 5 SUMATERA BAGIAN UTARAW.

Agung Namaru.Nurhidayah, U. N., & Affandi, H. A. (2023). PENGARUH KOMPETENSI DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP ETOS KERJA IMPLIKASINYA PADA KINERJA PEGAWAI DINAS PEMUDA DAN OLAHRAGA KOTA

BANDUNG. Fakultas Ekonomi dan Bisnis.

Tarigan, B., & Priyanto, A. A. (2021). Pengaruh Motivasi dan Disiplin terhadap Kinerja Karyawan pada PT Bank DBS Tangerang Selatan. WACANA EKONOMI (Jurnal Ekonomi, Bisnis Dan Akuntansi), 20(1), 1–10.

Untung, P., & Dewi, I. M. (2022). PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN DISIPLIN TERHADAP ETOS KERJA PRAJURIT PUSPOMAL. JWM (JURNAL WAWASAN MANAJEMEN), 10(1), 59–68.

Yoel, M. L., Meiman, H. W., & Otanius, L. (2022). Pengaruh kepemimpinan dan motivasi kerja terhadap etos kerja Pegawai. Jurnal Akuntansi, Manajemen Dan Ekonomi (Jamane), 1(1), 124–130.

Jumawan, J. (2021). Pengaruh Pengalaman Kerja dan Tingkat Pendidikan Terhadap Kinerja Pegawai dan Tunjangan Kinerja Sebagai Variabel Intervening. Media Mahardhika, 19(2), 342–351.

Khaerunisa, A., Marhadi, A., Cahyani, R., & Maulia, I. Ri. (2023). Pengaruh Kompensasi dan Motivasi Kerja pada Kinerja Karyawan. IJM: Indonesian Journal of Multidisciplinary, 1(6), 2435–2446.

Noorfikri, A. W., Narpati, B., Bukhari, E., & Nursal, M. F. (2021). Pelatihan Komputer Untuk Meningkatkan Ketrampilan dan Motivasi Belajar Anak–Anak Yatim di Rumah Yatim Bekasi. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat UBJ, 4(2).

Rohaeni, H. R., Wahyu, N., Wijayanti, M., Mukti, A. H., & Sunayah, I. (2023). Management of Human Resources (HR) to Move MSMEs in the Digital Era in Marga Mulya Village Districts, Bekasi City. Jurnal Pengabdian Masyarakat Formosa, 2(2), 87–94.

Mahirah, A. M., & Setiani, S. (2022). Pengaruh Motivasi Kerja, Kepuasan Kerja dan Etos Kerja Terhadap Kinerja Karyawan di PT Surya Indah Food Multirasa Jombang. AL-MANHAJ: Jurnal Hukum Dan Pranata Sosial Islam, 4(2), 457–472.

Rosita, E., Hidayat, W., & Yuliani, W. (2021). Uji validitas dan reliabilitas kuesioner perilaku prososial. FOKUS (Kajian Bimbingan & Konseling Dalam Pendidikan), 4(4), 279–284.

Saleh, A. R., & Utomo, H. (2018). Pengaruh Disiplin Kerja, Motivasi Kerja, Etos Kerja dan Lingkungan Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Bagian Produksi di PT. Inko Java Semarang. Among Makarti, 11(1).

Sari, N. M. O., Santoso, R. T. P. B., & Sirna, I. K. (2022). Pengaruh Disiplin Kerja, Motivasi Kerja, dan Etos Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Kuta Central Park Hotel. Jurnal Ekonomi, 10(1), 1–52.

Sihombing, F. G. (2022). Pengaruh Gaji, Disiplin Kerja, Motivasi Kerja, Dan Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) Terhadap Kinerja Karyawan PT. Unires Indonesia. Universitas Buddhi Dharma.

Arraniri, I., Firmansyah, H., Wiliana, E., Setyaningsih, D., Susiati, A., Megaster, T., Rachmawati, E., Wardhana, A., Yuliatmo, W., & Purwaningsih, N. (2021). Manajemen sumber daya manusia. Penerbit Insania.

Arya, D., Rochmawati, L., & Sonhaji, I. (2020). Koefisien korelasi (r) dan koefisien determinasi (r2). Jurnal Penelitian, 5(4), 289–296.

Asih, A. Y. P. (2020). Manajemen Sumberdaya Manusia. UWKS Press.

Darma, B. (2021). Statistika Penelitian Menggunakan SPSS (Uji Validitas, Uji Reliabilitas, Regresi Linier Sederhana, Regresi Linier Berganda, Uji t, Uji F, R2). Guepedia.

Darmawan, K., & Prastiwi, N. L. P. E. Y. (2022). Pengaruh Disiplin Kerja Dan Etos Kerja Spiritual Terhadap Kinerja Pegawai Dinas Pekerjaan Umum Dan Tata Ruang Di Kabupaten Buleleng. KONTAN: Jurnal Ekonomi, Manajemen Dan Bisnis, 1(3).

Dewi, R., Araffat, Y., & Nurlina, N. (2023). Pengaruh Sarana Prasarana Laboratorium dan Motivasi Kerja Guru Terhadap Etos Kerja Guru. Journal Of Administration and Educational Management (ALIGNMENT), 6(2), 322–330.

Dewi, V. P. (2010). Pengaruh Kepemimpinan Situasional Kepala Sekolah Dan Disiplin Kerja Terhadap Etos Kerja Guru Di SMPN Kecamatan Cibatu Kabupaten Purwakarta. Jurnal Administrasi Pendidikan, 12(2).

Downloads

Published

2024-03-05

How to Cite

Somantri, I. F., Rohaeni, H., Maulia, I. R., & Jumawan, J. (2024). PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP ETOS KERJA KARYAWAN PADA PT ASR. SENTRI: Jurnal Riset Ilmiah, 3(3), 1684–1694. https://doi.org/10.55681/sentri.v3i3.2443