HUBUNGAN KEBIASAAN MAKAN, KONSUMSI SUPLEMEN ZAT BESI, DAN KEK DENGAN ANEMIA PADA CALON PENGANTIN DI PUSKESMAS TOBOALI TAHUN 2023
Keywords:
Anemia, Kek, Zat Besi, Calon EngantinAbstract
Calon pengantin adalah kelompok wanita yang akan mempersiapkan kehamilan dan menyusui yang nantinya akan menghasilkan generasi penerus bangsa. Calon pengantin sangat rentan menderita anemia gizi karena mengalami kehilangan zat gizi dari menstruasi setiap bulan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan KEK, kebiasaan makan, dan konsumsi suplemen zat besi dengan anemia pada calon pengantin di Puskesmas Toboali Tahun 2023. Penelitian ini adalah menggunakan rancangan penelitian cross sectional dilakukan di Puskesmas Toboali Kabupaten Bangka Selatan. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh calon pengantin yang ada di Puskesmas Toboali. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 63 responden yang diambil dengan teknik quota sampling. Analisis data penelitian dilakukan secara univariat dan bivariat menggunakan aplikasi SPSS. Analisis bivariat dilakukan menggunakan uji chi square untuk melihat hubungan antara variabel independen dengan dependen. Hasil penelitian didapatkan ada hubungan antara kebiasaan makan dengan anemia pada calon pengantin (p=0.013), ada hubungan konsumsi suplemen zat besi dengan anemia pada calon pengantin (p =0.009), dan ada hubungan kek dengan anemia pada calon pengantin (p =0.059). Kesimpulan penelitian adalah ada hubungan antara kebiasaan makan, konsumsi suplemen, dan kek dengan anemia pada calon pengantin. Disarankan bagi calon pengantin untuk memenuhi kebutuhan zat besi melalui suplemen zat besi, menjaga kebiasaan makan dan memperbaiki status gizi sebelum menikah.
Downloads
References
Dieny Ff, Jauharany Ff, Fitranti Dy, Et Al. Kualitas Diet, Kurang Energi Kronis (Kek), Dan Anemia Pada Pengantin Wanita Di Kabupaten Semarang. J Gizi Indones 2020; 8: 1.
Yulivantina Ev, Mufdlilah M, Kurniawati Hf. Pelaksanaan Skrining Prakonsepsi Pada Calon Pengantin Perempuan. J Kesehat Reproduksi 2021; 8: 47.
Mariana D, Wulandari D, Padila P. Hubungan Pola Makan Dengan Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil Di Wilayah Kerja Puskesmas. J Keperawatan Silampari 2018; 1: 108–122.
Devinia N. Hubungan Pola Makan Dan Status Sosial Ekonomi Dengan Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil Systematic Review. 2020.
Sharief Sa. Kebiasaan Makan Dan Kejadian Anemia. J Penelit Kesehat Suara Forikes 2021; 12: 168–172.
Kemenkes. Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas 2018). 2018. Epub Ahead Of Print 2018. Doi: 1 Desember 2013.
Hidayah Nn. Hubungan Antara Asupan Zat Fe Dan Asupan Protein Dengan Kejadian Anemia Pada Calon Pengantin Wanita Di Wilayah Kabupaten Bantul. Universitas Alma Ata, Http://Elibrary.Almaata.Ac.Id/Id/Eprint/2131 (2020).
Mutmainnah, Sitti Patimah, Septiyanti. Hubungan Kek Dan Wasting Dengan Kejadian Anemia Pada Remaja Putri Di Kabupaten Majene. Wind Public Heal J 2021; 561–569.
Pratiwi I. Gambaran Pengetahuan Calon Pengantin Wanita Terhadap Gizi Prakonsepsi Di Kua Kecamatan Rambang Kabupaten Muara Enim Tahun 2020. Universitas Ngudi Waluyo,
Muhayari A, Ratnawati D. Hubungan Antara Status Gizi Dengan Kejadian Anemia. J Ilm Ilmu Keperawatan Indones; 9.
Ayupir A. Pendidikan Kesehatan Dan Terapi Tablet Zat Besi (Fe) Terhadap Hemoglobin Remaja Putri. Higeia J Public Heal Res Dev 2021; 5: 441–451.
Sari P. Edukasi Pencegahan Anemia Pada Remaja Putri Menggunakan Media Cups Games Di Kecamatan Kajuara Kabupaten Bone. Departemen Promosi Kesehatan Dan Ilmu Perilaku Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Hasanuddin, 2020.
Ridwan An. Hubungan Kebiasaan Makan Dengan Status Gizi Cokroaminoto Sukaresmi Kabupaten Cianjur Tahun 2019. Univ Bhakti Stud Progr Masyarakat, Kesehat.
Irdayani D. Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Kekurangan Energi Kronis (Kek) Pada Ibu Hamil Tm Ii Di Puskesmas Lingkar Barat Kota Bengkulu Tahun 2018. Politek Kesehat Kemenkes Bengkulu Progr Stud Diploma Iv Kebidanan Jur Kebidanan.
Tanti My. Hubungan Pengetahuan Gizi Dengan Kebiasaan Makan Peserta Didik Kelas Xi Jasa Boga Smk N 6 Yogyakarta. 2013.
Akib A, Sumarmi S. Kebiasaan Makan Remaja Putri Yang Berhubungan Dengan Anemia : Kajian Positive Deviance Food Consumption Habits Of Female Adolescents Related To Anemia: A Positive Deviance Approach. Amerta Nutr 2017; 1: 105–116.
Listiana A. Analisis Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Anemia Gizi Besi Pada Remaja Putri Di Smkn 1 Terbanggi Besar Lampung Tengah. J Kesehat 2016; 7: 455.
Rohani T, Diniarti F, Yuliasri Tr. Sikap Dan Kepatuhan Minum Suplemen Zat Besi Berhubungan Dengan Kadar Hemoglobin Pada Remaja Putri. J Ilmu Kebidanan 2021; 8: 81–87.
Ningrum Ys, Nurhayati E, Aryani F. Hubungan Antara Kekurangan Energi Kronis (Kek) Dengan Anemia Pada Remaja Di Smk Kesehatan Bantul.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 SENTRI: Jurnal Riset Ilmiah
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.