PEMELIHARAAN AUXILIARY BOILER PADA UNIT HAR LISTRIK 1-4 DI PT. INDONESIA POWER SURALAYA PGU

Authors

  • Alifia Rukmi Candra Dewi Universitas Sultan Ageng Tirtayasa
  • Irwanto Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Keywords:

Auxiliary Boiler, Perawatan, Meningkatkan, Kinerja, Power Suralaya

Abstract

Auxilliary Boiler (ketel bantu) merupakan bejana tertutup yang mampu menghasilkan steam pada tekanan lebih besar dari 1 atmosfer, dan steam yang dihasilkan merupakan proses pemanasan dari air tawar. Pemakaian dan perawatan auxiliary boiler pada PT. Indonesia Power Suralaya PGU terutama di Unit HAR Listrik 1-4 dilakukan berkala sesuai dengan aturan dan prosedur yang berlaku. Untuk menjaga kualitas dan keandalan operasi auxiliary boiler, diperlukan perawatan rutin untuk memastikan auxiliary boiler berfungsi dengan baik selama operasi. Perawatan yang terencana dengan baik dapat meminimalkan kerusakan dan kerusakan serta meningkatkan kinerja auxiliary boiler. Dalam hal ini pemeliharaan sangat penting atau paling utama dalam auxilliary boiler tersebut

Downloads

Download data is not yet available.

References

Sarifuddin., Handoko, W., & Yuliati. Kurang Optimalnya Pembakaran Pada Auxiliary Boiler Yang Mneghambat Proses Bongkar Muatan di MT. Enduro. Jurnal Dinamika Bahari, 8 (1), 1930 – 1944.

Karjono S.A. 2002. Boiler Uap dan Sistem Tenaga Uap: Pusdiklat Migas.

Rina Lusiani, Sunardi, & Akbar Riyanto (November 2012). Data Awal tentang Perancangan Metode Manajemen Perawatan Peralatan Laboratorium Manufaktur Teknik Mesin FT Untirta. Makalah disajikan dalam Seminar Nasional Energi Manufaktur dan Perancangan Teknik Mesin.

Sugiharto, A. (2016). Tinjauan Teknis Pengoperasian dan Pemeliharaan Boiler. Forum Teknologi, 6(2), 56 – 69.

Handiyan, V., Surjaman, F., & Purwantini, S. (2017). Analisis Penyebab Kegagalan Pembakaran Pada Burner Boiler di Atas Kapal. Jurnal Dinamika Bahari, 8(1), 1844 – 1854.

Yosi, A. (2021). Analisa Sistem Pengaman Motor Listrik Dengan Menggunakan Maine Control Center (MCC) PT. Perta – Samtan Gas Sungai Gerong, 45 – 55.

Hanwar, O. (2009). Kajian Eksperimental Sistem Pengapian Konvensional Ditinjau Dari Aspek Perawatan Prediktid Terhadap Konsumsi Bahan Bakar Pada Engine Toyota Kijang Type 5K. Jurnal Teknik Mesin, 6(2), 67 – 74.

Sugiharto, A. (2016). Tinjauan Teknis Pengoperasian dan Pemeliharaan Boiler Forum Teknologi, 6(2), 56 – 69.

Rosyadi, I., Caurwati, N, K., & Putra, F, P. (2014). Pembuatan Cyclone Burner Dengan Bahan Bakar Serbuk Batubara Dengan Kapasitas 76kg/jam. Jurnal Teknika, 114 – 121.

Downloads

Published

2022-10-17

How to Cite

Dewi, A. R. C., & Irwanto, I. (2022). PEMELIHARAAN AUXILIARY BOILER PADA UNIT HAR LISTRIK 1-4 DI PT. INDONESIA POWER SURALAYA PGU . SENTRI: Jurnal Riset Ilmiah, 1(2), 357–365. Retrieved from https://ejournal.nusantaraglobal.or.id/index.php/sentri/article/view/240