GAMBARAN SELF-EFFICACY DALAM MELAKSANAKAN BLENDED LEARNING SELAMA PANDEMI PADA PROFESI NERS FAKULTAS KEPERAWATAN

Authors

  • Sinta Dwi Ananda Universitas Padjadjaran
  • Ristina Mirwanti Universitas Padjadjaran
  • Ryan Hara Permana Universitas Padjadjaran

DOI:

https://doi.org/10.55681/sentri.v2i8.1199

Keywords:

blended learning, mahasiswa keperawatan, self-efficacy

Abstract

Pada kondisi pandemi, sistem pembelajaran pada institusi pendidikan keperawatan di Indonesia menerapkan blended learning. Dalam blended learning, self-efficacy mahasiswa sangat penting untuk mengatasi hambatan selama proses pembelajaran di akademik terutama dalam pengerjaan tugas akademik. Tujuan penelitian ini mengidentifikasi self-efficacy dalam melaksanakan blended learning selama pandemi Covid-19 pada mahasiswa program studi Profesi Ners Fakultas Keperawatan. Penelitian menggunakan desain deskriptif kuantitatif. Sampel penelitian yaitu mahasiswa profesi Ners angkatan 42 dan 43. Sampel diambil menggunakan teknik total sampling (n=192) dan response rate 100%. Data dikumpulkan menggunakan survey online dengan instrumen penelitian General Self-Efficacy Scale. Peneliti melakukan analisis data univariat dipresentasikan dalam bentuk distribusi frekuensi dan persentase. Hasil penelitian menunjukkan 61,5% mahasiswa profesi memiliki self-efficacy tinggi, 38,0% pada kategori sedang, dan 0,5% kategori rendah. Berdasarkan dimensi nya, mayoritas berada pada kategori sedang pada dimensi level dan generality, sedangkan pada dimensi strength, mayoritas responden berada pada kategori tinggi sebesar 68,2%. Hampir seluruh mahasiswa profesi Ners memiliki self-efficacy kategori tinggi dalam menjalankan blended learning selama pandemi Covid-19. Dukungan satu sama lain baik mahasiswa maupun fakultas dapat saling memberikan umpan balik yang positif sebagai motivasi dalam melaksanakan proses pembelajaran blended learning

Downloads

Download data is not yet available.

References

Agustini, Aat, Wawan Kurniawan, and Deah Natasha Farihanum. 2022.“Hubungan Tingkat Stress Dengan Pencapaian Kompetensi Klinik Melalui Online Saat Pandemi Di STIKES YPIB Majalengka” 6: 1017–23.

Amini, Dyah Ayuningrum. 2020. “Gambaran Efikasi Diri Mahasiswa Program Pendidikan Profesi Ners Fakultas Keperawatan Universitas Jember.”

Asfari, FR. 2020. “Task Value, Self-Efficacy, Dan Keterlibatan Pembelajaran Online Mahasiswa Fakultas Keperawatan Universitas Padjadjaran. Universitas Padjadjaran.” 2020.

Chairiyati, Lisa Ratriana. 2013. “Hubungan Antara Self-Efficacy Akademik Dan Konsep Diri Akademik Dengan Prestasi Akademik.” Humaniora 4, no. 2: 1125.https://doi.org/10.21512/humaniora.v4i2.3553.

Chung, Jessie Yuk Seng, William Ho Cheung Li, Ankie Tan Cheung, Laurie Long Kwan Ho, and Joyce Oi Kwan Chung. 2022. “Efficacy of a Blended Learning Programme in Enhancing the Communication Skill Competence and Self-Efficacy of Nursing Students in Conducting Clinical Handovers: A Randomised Controlled Trial.” BMC Medical Education 22, no. 1: 1–10. https://doi.org/10.1186/s12909-

-03361-3.

Gloria A. Tangkeallo, Rijanto Purbojo, and Kartika S. Sitorus. 2014. “Hubungan Antara Self-Efficacy Dengan Orientasi Masa Depan Mahasiswa Tingkat Akhir.”Jurnal Psikologi UIN Sultan Syarif Kasim Riau 10, no. Juni: 25–32.

Hasnah, Kholifah, and Siti Nur Solikah. 2022. “Penggunaan Metode Blended Learning Pada Pembelajaran Skill Lab Keperawatan Dalam Meningkatkan Kognitif Dan Psikomotor.” Jurnal Kesehatan Kusuma Husada 13, no. 1: 40–48.https://doi.org/10.34035/jk.v13i1.810.

Laili, Nurul, and Wahyu Tanoto. 2020. “Strategi Pembelajaran Blended LearningTerhadap Kemampuan Konsep Dan Prosedur Physical Examination Pada Mahasiswa Keperawatan.” Indonesian Journal of Learning Education and Counseling 3, no. 1: 74–83. https://doi.org/10.31960/ijolec.v3i1.585.

Larengkeng, Trivena, Lenny Gannika, and Rina Kundre. 2019. “Burnout Dengan Self Efficacy Pada Perawat.” Jurnal Keperawatan 7, no. 2: 1–7. https://doi.org/10.35790/jkp.v7i2.24474.

Lestari, Tri Rini Puji. 2014. “Upaya Menghasilkan Tenaga Perawat Berkualitas Nursing Education : Effort to Produce Quality Nurses Personnel.” Aspirasi 5: 1–10.

Maramis, James Richard, and Esther Tawaang. 2021. “Hubungan Pembelajaran Daring Dengan Burnout Pada Mahasiswa Profesi Ners Universitas Klabat Di Era Pandemi Covid 19.” Klabat Journal of Nursing 3, no. 1: 67. https://doi.org/10.37771/kjn.v3i1.546.

Nanda, Dessy Mutia, and Noraliyatun Jannah. 2020. “Perbandingan Manajemen Waktu Pada Mahasiswa Comparison of Time Management on College Students.”Jurnal Keperawatan IV, no. 2: 141–48.

Novrianto, Riangga, Anggia Kargenti Evanurul Marettih, and Hasbi Wahyudi.2019. “Validitas Konstruk Instrumen.” Jurnal Psikologi 15, no. 1: 1–9.

Nurfauzan, Selvia. 2021. Gambaran Tingkat Burnout Mahasiswa Profesi Keperawatan Selama Melakukan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ).

Nursalam, N., Afita N. Dwiyanti, and Candra P. Asmoro. 2020. “Hubungan Antara Kepribadian, Self-Efficacy, Dan Dukungan Teman Dengan Perilaku Caring Mahasiswa Profesi Ners.” Jurnal Penelitian Kesehatan Suara Forikes 12, no. 4: 73–79.http://forikes-ejournal.com/ojs-2.4.6/index.php/SF/article/view/979.

Palennari, Muhiddin, Firdaus Daud, and Nurhayati B. 2021. “Hubungan Antara Self Regulated Learning Dengan Self Efficacy Mahasiswa Melalui Strategi Blended Learning Pada Perkuliahan Biologi Dasar Relationship Between Self Regulated Learning With Self Efficacy of Students Through Blended Learning Strategy In Basic” X, no. 2: 172–77.

Purnawinadi, I Gede. 2021. “Dampak Pandemi Covid-19 Pada Prestasi Belajar Mahasiswa Keperawatan Tahap Akademik.” Jurnal Skolastik Keperawatan 7, no. 1:63–69.

Ramdani, Hasbi Taobah, Eldessa Vava Rilla, and Wini Yuningsih. 2017. “Volume 4 | Nomor 1 | Juni 2017.” Jurnal Keperawatan ’Aisyiyah 4, no. 1: 37–45.

Resubun, Clara Cassandra. 2021. “Respon Terhadap Pembelajaran Blended Learning Di Era Pandemi Covid 19 Dengan Tingkat Stres Pada Mahasiswa.”Media Husada Journal Of Nursing Science 2, no. 3: 154–66.https://doi.org/10.33475/mhjns.v2i3.67.

Rohmani, Ngatoiatu, and Rosi Andriani. 2021. “Correlation between Academic Self-Efficacy and Burnout Originating from Distance Learning among Nursing Students in Indonesia during the COVID-19 Pandemic.” Journal of Educational Evaluation for Health Professions18. https://doi.org/10.3352/JEEHP.2021.18.9.

Sari, Dewa Ayu Dwi Chandra Yadnya, Dodi Wijaya, and Retno Purwandari.2017. “Hubungan Persepsi Mahasiswa Tentang Profesi Keperawatan Dengan Motivasi Melanjutkan Pendidikan Profesi Ners Di PSIK Universitas Jember.” EJurnal Pustaka Kesehatan 5, no. 3: 505–12.

Sepang, Mareyke Y.L., Vina Putri Patandung, Ignatia Y. Rembet, and Francilia P.Gareso. 2022. “Implementasi Blended Learning Untuk Meningkatkan Kemandirian Belajar Mahasiswa Keperawatan Di Masa Pandemi Covid-19.”Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal 8, no. 2: 1399.https://doi.org/10.37905/aksara.8.2.1399-1406.2022.

Downloads

Published

2023-08-05

How to Cite

Ananda, S. D., Mirwanti, R., & Permana, R. H. (2023). GAMBARAN SELF-EFFICACY DALAM MELAKSANAKAN BLENDED LEARNING SELAMA PANDEMI PADA PROFESI NERS FAKULTAS KEPERAWATAN. SENTRI: Jurnal Riset Ilmiah, 2(8), 2961–2970. https://doi.org/10.55681/sentri.v2i8.1199