OPTIMASI POTENSI DESA MELALUI PEMBERDAYAAN MASYARAKAT GUNA MENCIPTAKAN UMKM UNGGUL DI DESA SANGEH

Authors

  • I Gusti Ayu Ratih Permata Dewi Universitas Warmadewa
  • Putu Gede Wahyu Satya Nugraha Fakultas Teknik dan Perencanaan, Universitas Warmadewa

DOI:

https://doi.org/10.55681/ejoin.v1i2.575

Keywords:

UMKM, Marketing, Digital

Abstract

UMKM merupakan usaha perorangan yang dijalankan oleh penduduk yang berada di wilayah Desa Sangeh, Kecamatan Abiansemal, Kabupaten Badung. Dalam pengelolaan usahanya terdapat beberapa permasalahan yang dihadapi oleh pelaku UMKM ini yaitu belum mengerti penggunaan teknologi digital sebagai media promosi dan media pemasaran. Pelaksanaan program KKN Universitas Warmadewa merupakan salah satu bentuk Tri Darma Perguruan Tinggi yaitu pengabdian kepada masyarakat juga sebagai upaya untuk mendukung perkembangan UMKM di daerah sekitar. Ada beberapa permasalahan di tempat UMKM diantaranya adalah belum memahami pemanfaatan teknologi sebagai media pemasaran dan media promosi. Sehingga dalam pelaksanaan KKN ini kami membantu UMKM untuk mempromosikan pada akun Instagram, Membantu para pelaku UMKM dalam pendaftaran pada aplikasi Google Maps serta Pembuatan menu UMKM dan Banner atau Spanduk

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ananta Kusuma Y. P., Oktavima W., Magdalena P. N. (2020). Pendampingan dan Penerapan Teknologi Untuk Peningkatan Produktivitas Usaha Mikro Gula Semut. DINAMISIA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 275-284.

Garaika. Fauzi. Muslihudin, M. (2020). Pengenalan Mobile Commerce Pada Anggota Koperasi Gentiaras Untuk Meningkatkan Penghasilan Rumah Tangga. DINAMISIA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 300-305.

Muhamad Raihan, Fitri Desta Wijaya, Ahmad Rifaldi Putra Semenda ya, Aulia Sari Anur, Dicky Candra Wiana, Elsa Novia Ramdani, Galang Sadya Ogbona, Gunawan Al Mahendra, Suci Utami Sudirawarda, Syita Oktaviani Zuniarti. Membangun UMKM Unggul melalui Peningkatan Strategi Pemasaran dengan Digital Marketing serta Pencatatan Pembukuan Laporan Keuangan. Jurnal Pengabdian Masyarakat Formosa (JPMF) Vol.1, No.4,2022: 341-350.

Martinus M., Stephanie P. A., Andreas H. T. N. (2020). Pembangunan Sistem Informasi Penjualan Pada Usaha Mikro, Kecil, Dan Menengah (Studi Kasus : Pahala Fotokopi dan Digital Printing). Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 95-105.

Renny S. D., Oki A. C. D., Rizky N. (2019). Perancangan dan Implementasi Sistem E-commerce pada UMKM Batik di Kabupaten Jombang. Dinamisia - Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 36- 43.

Siska C. N., Kintoko, Puji H. P. (2020). Inovasi Kemasan dan Perluasan Pemasaran Usaha Rempeyek di Yogyakarta. Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepad

Downloads

Published

2023-02-23