PELATIHAN PENYUSUNAN LEMBAR AKTIVITAS YANG MENGUATKAN LITERASI MATEMATIKA SISWA BAGI GURU SEKOLAH DASAR DAN MENENGAH
Keywords:
Literasi Matematika, Lembar Aktivitas Siswa, Pelatihan, PendampinganAbstract
Literasi matematika merupakan kemampuan yang harus dimiliki oleh semua siswa. Untuk menguatkan kemampuan literasi matematika siswa, guru harus mampu menyusun perangkat ajar yang dapat menguatkan kemampuan literasi matematika siswa, salah satunya melalui lembar aktivitas siswa. Oleh karena itu, pelatihan dan pendampingan kepada guru dilakukan dengan tujuan untuk memberikan pemahaman kepada guru mengenai penyusunan lembar aktivitas yang dapat menguatkan kemampuan literasi matematika siswa. Kegiatan pelatihan dilakukan secara online melalui zoom meeting, lalu dilakukan pendampingan kepada guru melalui grup whatsapp. Berdasarkan hasil rancangan lembar aktivitas yang dibuat oleh guru, menunjukkan guru memahami materi yang telah diberikan dan mampu menyusun lembar aktivitas yang menguatkan literasi matematika siswa. Selain itu, berdasarkan hasil kuisioner menunjukkan bahwa pelatihan dilakukan dengan sangat baik dan guru sangat puas terhadap kegiatan yang telah dilakukan.
Downloads
References
Gustiningsi, T. (2015). Pengembangan Soal Matematika Model PISA Untuk Mengetahui Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa Kelas Vii. Jurnal Pendidikan Matematika RAFA, 1(1), 139–158. Retrieved from http://jurnal.radenfatah.ac.id/index.php/jpmrafa/article/view/1228
Gustiningsi, T., Putri, R. I. I., Zulkardi, & Hapizah. (2022). Secondary Mathematics Teachers’ Ability in Solving PISA-Like Mathematics Problems. AIP Conference Proceedings, 2577, G. American Institute of Physics Inc. https://doi.org/10.1063/5.0096217
Gustiningsi, T., Putri, R. I. I., Zulkardi, & Hapizah. (2024a). Learning Video for Supporting Mathematical Literacy: How to Design It? AIP Conference Proceedings, 3052(1). American Institute of Physics. https://doi.org/10.1063/5.0201006
Gustiningsi, T., Putri, R. I. I., Zulkardi, & Hapizah. (2024b). LEPscO: Mathematical Literacy Learning Environment for the Guru Penggerak Program. Journal on Mathematics Education, 15(2), 661–682. https://doi.org/10.22342/jme.v15i2.pp661-682
Gustiningsi, T., Putri, R. I. I., Zulkardi, & Hapizah. (2024c). Supporting Students’ Mathematical Literacy Skill Using Digital Tools. AIP Conference Proceedings, 3046(1). https://doi.org/10.1063/5.0194695
Gustiningsi, T., Putri, R. I. I., Zulkardi, Z., Inderawati, R., Kurniadi, E., Herlina, R., … Septimiranti, D. (2022). Pelatihan Pendesainan Perangkat Pembelajaran yang Melibatkan Literasi Matematika untuk Guru Sekolah Menengah. Jumat Pendidikan: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(2), 64–69. https://doi.org/10.32764/abdimaspen.v3i2.2493
Kemendikbud. (2021). Panduan Penguatan Literasi dan Numerasi di Sekolah.
Kemendikbudristek. (2022). Buku Panduan Capaian Hasil Asesmen Nasional. Pusat Asesmen Pendidikan Kemdikbudristek. Retrieved from https://pusmendik.kemdikbud.go.id/
OECD. (2018). PISA 2022 Mathematics Framework. Retrieved from https://www.oecd.org/pisa/publications/pisa-2021-assessment-and-analytical-framework.htm
OECD. (2023). PISA 2022 Results (Volume I). OECD. https://doi.org/10.1787/53f23881-en
Pratama, L. D., & Lestari, W. (2020). Pengaruh Pelatihan terhadap Kompetensi Pedagogik Guru Matematika. Jurnal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika, 04(01), 278–285. https://doi.org/https://doi.org/10.31004/cendekia.v4i1.207
Slameto, Sulasmono, B. S., & Wardani, K. W. (2017). Peningkatan Kinerja Guru Melalui Pelatihan Beserta Faktor Penentunya. Jurnal Pendidikan Ilmu Sosial, 27(2).
Sufri, Pasaribu, F. T., Junita, R., Ramalisa, Y., & Gustiningsi, T. (2023). Pembuatan Film Animasi Pembelajaran Menggunakan Aplikasi Toontastic Bernuansa Budaya Jambi Sebagai Upaya Optimalisasi Literasi Teknologi Bagi Guru-Guru SMP dan SMA. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Bidang Ilmu Komputer (ABDIKOM), 2(2), 2964–3759. Retrieved from https://ejournal.upnvj.ac.id/index.php/abdikom
Sumirattana, S., Makanong, A., & Thipkong, S. (2017). Using Realistic Mathematics Education and The DAPIC Problem-Solving Process to Enhance Secondary School Students’ Mathematical Literacy. Kasetsart Journal of Social Sciences, 38, 307–315. https://doi.org/10.1016/j.kjss.2016.06.001
van der Wal, N. J., Bakker, A., & Drijvers, P. (2017). Which Techno-mathematical Literacies Are Essential for Future Engineers? International Journal of Science and Mathematics Education, 15, 87–104. https://doi.org/10.1007/s10763-017-9810-x
Wijaya, A. (2016). Students’ Information Literacy: A Perspective from Mathematical Literacy. Journal on Mathematics Education, 7(2), 73–82. https://doi.org/10.22342/jome.v7i2.3532
Wijaya, A., van den Heuvel-Panhuizen, M., & Doorman, M. (2015). Teachers’ Teaching Practices and Beliefs Regarding Context-Based Tasks and Their Relation with Students’ Difficulties in Solving These Tasks. Mathematics Education Research Journal, 27, 637–662. https://doi.org/10.1007/s13394-015-0157-8
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Tria Gustiningsi, Feri Tiona Pasaribu
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.