SIMULASI GURU PJOK DALAM PERMAIANAN ESTAFET KERDUS UNTUK MENUMBUHKAN NILAI KARAKTER GOTONG ROYONG SEKOLAH DASAR NEGERI 190 GRESIK

Authors

  • Sunanto Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya
  • Herman Universitas Bengkulu
  • Fakhrur Rozy Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo
  • Anlianna SD Negeri 1 Kendari

Keywords:

Nilai-Nila Karakter Gotong Royong, Dalam Permaianan Estafer Pindah Kerdus

Abstract

Latar Belakang masalah dan fokus pendampingan dari temuan yang diperoleh di lapangan dengan guru masih fokus pada fisik dalam pembelajaran Pendidikan jasmani dan olahraga di sekolah dasar. Pendidikan jasmani dan olahraga tidak hanya menitik beratkan pada jasmani saja, tetapi nilai-nilai karakter gotong royong  juga diberikan kepada siswa dalam proses pembelajaran. Pendidikan jasmani dan olahraga berbasis metode permainan estafet memindahkan kerdus untuk menumbuhkan karakter. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah model pengisian angket, materi, diskusi, permainan simulasi dan evaluasi. Sedangkan pembahasan hasil pengabdian meliputi permainan  yang relevan dengan temuan hasil pendampingan yang ditemukan termasuk kategori memahami pentingnya pendidikan karakter yang diberikan kepada siswa dalam permainan motorik untuk menumbuhkan nilai-nilai  gotong royong

Downloads

Download data is not yet available.

References

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2005 Tentang Guru Dan Dosen

Adnan, et al (2023). Internalisasi Nilai-Nilai Pendidikan Karakter Dalam Pembelajaran Pada Guru-Guru Sekabupaten Buton Selatan. Vol.1 (5) : 431 -435. https://ejournal.nusantaraglobal.ac.id/index.php/ejoin/article/view/899/830

Meo.M (2019. Pendidikan Jasmani Olahraga Dan Kesehatan Dalam Membentuk Nilai-Nilai Karakter. Jurnal Ilmiah Pendidikan Citra Bakti. Volume 6, ( 2): 167-175.

Downloads

Published

2023-07-15